Download: Format Exxel. Administrasi Kaur Keuangan Desa tahun 2019


Penatausahaan Keuangan Desa atau gampong merupakan suatu kegiatan yang wajib serta khusus dilakukan oleh kaur Keuangan Desa dalam hal mencatat transaksi pengeluaran ataupun penerimaan desa. Kaur Keuangan Desa pun harus jeli perihal melaksanakan tugasnya dalam hal pencatatan yang mengakibatkan terjadinya suatu transaksi keuangan di Anggaran Pendapatan dan Belanja Desa (APBDes) baik itu berupa pendapatan ataupun belanja desa.

Jurnal akuntansi yang digunakan oleh kaur Keuangan desa dalam hal penatausahaan keuangan desa adalah Buku Umum, Buku Pajak serta Buku Kas Pembantu Pajak.

Berikut Format Exxel. Administrasi Kaur Keuangan Desa tahun 2019 sesuai dengan permendagri 20 tahun 2018 tentang pengelolaan keuangan desa tahun 2019:
  1. Buku Bank
  2. Buku Pajak
  3. Surat Permintaan Pembayaran (SPP)
  4. Buku Kas Umum (Model C.2)
  5. Buku Anggaran Penerimaan (Model C.1.a)
  6. Buku Anggaran Penerimaan (Model C.1.b)
  7. Buku Anggaran Penerimaan (Model C.1.c)
  8. Buku Permbantu Penerimaan (Model C.3.a)
  9. Buku Permbantu Penerimaan (Model C.3.b)
  10. Buku Permbantu Penerimaan (Model C.3.c)

Download: Format Exxel. Administrasi Kaur Keuangan Desa tahun 2019

Related Posts

Pengangkatan Dan Penetapan Pengurus Tim Penggerak PKK
Pengangkatan Dan Penetapan Pengurus Tim Penggerak PKK
Peraturan Menteri Dalam Negeri Republik Indonesia  Nomor 84 Tahun 2015
Peraturan Menteri Dalam Negeri Republik Indonesia Nomor 84 Tahun 2015
Pengangkatan dan Pemberhentian Perangkat Desa dalam Permendagri 83 tahun 2015
Pengangkatan dan Pemberhentian Perangkat Desa dalam Permendagri 83 tahun 2015
Qanun Gampong Tentang Cadangan Pangan Pemerintah Gampong Juli Tambo Tanjong
Qanun Gampong Tentang Cadangan Pangan Pemerintah Gampong Juli Tambo Tanjong
Rancangan Peraturan Desa Tentang Apbg Tahun 2019
Rancangan Peraturan Desa Tentang Apbg Tahun 2019
Peraturan Gampong Juli Tambo Tanjong Tentang  Rencana Pembangunan Jangka Menengah Gampong
Peraturan Gampong Juli Tambo Tanjong Tentang Rencana Pembangunan Jangka Menengah Gampong
Peluang Usaha Badan Usaha Milik Gampong (BUMG)  Sebagai Penyalur Bantuan Pangan Non Tunai
Peluang Usaha Badan Usaha Milik Gampong (BUMG) Sebagai Penyalur Bantuan Pangan Non Tunai
Qanun Gampong Tentang Cadangan Pangan Pemerintah Gampong
Qanun Gampong Tentang Cadangan Pangan Pemerintah Gampong